Juli 2018, Ekspor Naik 25,62 persen, Impor Turun 43,57 persen - Badan Pusat Statistik Kabupaten Kotawaringin Barat

Juli 2018, Ekspor Naik 25,62 persen, Impor Turun 43,57 persen

Tanggal Rilis : 3 September 2018
Ukuran File : 0.57 MB

Abstraksi

Total nilai ekspor naik 25,62 persen dari US$124,46 juta (Juni 2018) menjadi US156,35 juta (Juli 2018). Bahan bakar mineral masih menjadi komoditas primadona ekspor (US$103,05 juta), berkontribusi 65,91 persen dari total ekspor. Total nilai impor turun 43,57 persen dari US$50,19  juta (Juni 2018) menjadi US$28,32   juta (Juli 2018). Namun secara kumulatif, masih naik 295,36 persen dari US$40,99 juta (Januari-Juli 2017) menjadi US$162,06 juta (Januari-Juli 2018). 
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Kotawaringin Barat (Statistics of Kotawaringin Barat Regency)

Jl. P. Diponegoro No. 01 Pangkalan Bun 74111

WhatsApp: 0811-2222-6201

Email: bps6201@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik